Dalam membibit karet tentu kita perlu tahu perkembangan karet tersebut, nah ini lah bibit karet yang berumur 1 bulan normal :
Gambar 1. Gambar bibit karet umur 1 bulan di Komering Sukanegeri ( 1 ).
Gambar 3. Gambar bibit karet umur 1 bulan di Komering Sukanegeri ( 3 ).
Dalam umur 1 bulan ini bibit karet kita harus cukup vitaminnya, vitamin disini adalah air, karna pada saat kita membibit di musim kemarau kita jaga bibit karet kita jangan sampai kekeringan, yaitu dengan cara membibit pada tempat yang tidak terlalu panas dan mendapatkan siraman yang cukup air. Jika hal tersebut terpenuhi maka bibit karet kita akan bagus dan hasil yang kita harapkan akan sesuai nantinya.